Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Solusi efaktur "failed to decrypt safe contents entry:javax.crypto.BadPaddingException: Given Final block not properly padded"

Mungkin anda sebagai seseorang yang memiliki mobilitas tinggi sehingga membutuhkan aplikasi efaktur yang bisa anda bawa kemana saja atau anda pindahkan. Sering kali bagi anda yang pernah memindahkan aplikasi efaktur dari PC/laptop ke PC/laptop lain ketika akan upload faktur pajak atau membuat laporan SPT Masa PPN1111 terkadang anda diminta import sertifikat elektronik ke aplikasi efaktur. Nah, yang menjadi sorotan saya adalah ketika anda mulai mengimport sertifikat elektronik ke dalam aplikasi efaktur, tetapi ketika anda memasukkan passphrase muncul error "failed to decrypt safe contents entry:javax.crypto.BadPaddingException: Given Final block not properly padded"

error salah passphrase sertifikat elektronik
Salah Passphrase
Solusinya adalah periksa passphrase yang anda masukkan, pastikan passphrase yang anda masukkan sudah benar. Pastikan huruf kapital, huruf kecil dan format angkanya benar karena passphrase merupakan case sensitive. Harus sama persis ketika anda melakukan input passpharse saat pengajuan sertifikat elektronik. 
Baca juga : Solusi Lupa Passphrase Sertifikat Elektronik
Apabila anda lupa passphrase akibatnya akan sedikit rumit, yang harus  anda lakukan adalah anda harus melakukan pencabutan sertifikat elektronik kemudian mengajukan permohonan sertifikat elektronik kembali. Apabila syarat yang diajukan lengkap dan sesuai, maka anda dapat menyelesaikan permasalahan lupa passphrase dengan cepat. Demikian, semoga bermanfaat.

19 comments for "Solusi efaktur "failed to decrypt safe contents entry:javax.crypto.BadPaddingException: Given Final block not properly padded""

  1. kalo prhaspres sdh benr tp masih eror gmn ya ?

    ReplyDelete
  2. @unknown > coba download sertifikat yang baru di enofa online kemudian coba lagi

    ReplyDelete
  3. Passpharase udah bener, kenapa masih muncul notif yg sama " failed to decrypt safe contents entry:javax.crypto.BadPaddingException: Given Final block not properly padded " Duuuhhh Kok ribet ya

    ReplyDelete
  4. @Esa Nurul Arafah : kalau sudah benar. Coba ganti sertifikat elektroniknya (download baru di enofa online(

    ReplyDelete
  5. passphare sudah benar, sudah download ulang di enofa tapi masih begitu. gimana yaa ??

    ReplyDelete
  6. @Widia 1606 : ini sertif tidikat tidak diganti nama kan? kalau seperti itu terus berrti kesalahan memasukkan passphrase

    ReplyDelete
  7. Masih muncul failed to decrypt, padahal sudah download ulang sertifikat. Passprase udh benar..gimana ini ya........?.

    ReplyDelete
  8. Tetap muncul failed ini.. Udh unduh ulang sertifikat. Passprase udh benar..

    ReplyDelete
  9. @Altim Sipahutar : hal itu masalah passphrasenya. Coba perhatikan besar kecilnya huruf, cek email juga jika lupa passphrase.

    ReplyDelete
  10. nih solusi lebih gampang, buka sertifikat elektronik DJP yg di Mozila > lalu klik sertifikat tsb dan pilih back up > kemudiaan save di tempat anda pilih simpan dengan pass baru dan klik ok/simpan. terkahir patch sertif di efaktur make sertif yg di back up barusan dan masukan pass tadi.

    selamat mencoba ;)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Wahh langsung berhasilll terimakasih pakk

      Delete
  11. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  12. Pak apa aplikasi efaktur bisa dipakai di 2 komputer?

    ReplyDelete
  13. @talenta Consult : tidak disarankan pak/bu, karena databasenya tidak akan bisa menyatu. Lebih baik di satu komputer daripda nanti ke depan administrasinya menjadi bingung.

    ReplyDelete
  14. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  15. Jika ada yang bermasalah passphares nya kalian salah masukan.. pakai passphares yang kita buat sendiri bukan yang dari kantor pajak di jamin bisa ...

    ReplyDelete
  16. sertifikat sudah benar, passphares sudah benar juga, tapi masih keluar tulisan seperti itu. Sudah coba sampai 5x dan masih tetap sama. bagaimana ini?

    ReplyDelete
  17. iya bagaimana ya ko bisa bgtu . yg tau coba dong kasih tau

    ReplyDelete
  18. Make no mistake, early investing in this sector will be only for your most speculative capital, money that you can afford to lose. Getnode Langzeiterfahrung

    ReplyDelete